Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Penerapan Metode Talking Stick Pada Siswa Kelas V UPT SD Negeri 18 Binamu
Abstract
This study aims to describe the improvement in Indonesian learning outcomes through the application of the talking stick method to Class V students of UPT SD Negeri 18 Binamu. The subjects used in this study were 11 students. The research procedure consists of 4 stages in each cycle, namely planning, action, observation, and reflection. The indicator of learning outcomes in this study is the achievement of learning mastery. As for the data collection is done by observation techniques, tests and documentation.
The results of this study indicate that there is an increase in student activity, namely in the first cycle of student activity is 66.47% experiencing an increase in the second cycle is 84%. There was an increase in student learning outcomes from cycle I obtained an average value of 74.27 with 63% mastery learning. In cycle II the average value becomes 82% with 90% mastery. Thus, it can be concluded that the application of the talking stick method can improve Indonesian language learning outcomes in class V UPT SD Negeri 18 Binamu.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan hasil belajar Bahasa Indonesia melalui penerapan metode talking stick pada siswa Kelas V UPT SD Negeri 18 Binamu. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 11 orang siswa. Prosedur penelitian terdiri dari 4 tahap setiap siklusnya, yakni perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Indikator hasil belajar pada penelitian ini berupa tercapainya ketuntasan belajar. Adapun pengumpulan datanya dilakukan dengan teknik observasi, tes dan dokumentasi.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan aktivitas siswa, yaitu pada siklus I aktivitas siswa adalah 66,47% mengalami peningkatan pada siklus II yaitu 84%. Terjadi peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I diperoleh nilai rata-rata 74,27 dengan ketuntasan belajar 63 %. Pada siklus II nilai rata-rata menjadi 82% dengan ketuntasan belajar 90%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode talking stick dapat meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia pada siswa kelas V UPT SD Negeri 18 Binamu.
References
Anas Sudijono, Pengantar Statistic Pendidikan, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2008), h.43.
Aprilianti, F., & Utami, S. Penerapan Model Talking Stick Terhadap Hasil Belajar Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 4(11).
Apri, D. S., & Widharyanto, B. , dkk. 2018. Pembelajaran Bahasa Indonesia Untuk SD. Bekasi: Media Maxima.
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian SuatuPendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Citra.
Arif Tiro, 2008. Analisis Data Kuantitatif untuk Riset Bisnis. Penerbit Mandar Maju, Jakarta.
Aqib, Zainal, dkk. 2011. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung : Yrama Widya
Ayu Setiani, “Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Nyaring Menggunakan Media Cerita Bergambar Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Untuk Siswa Kelas II SD Negeri 84 Kota Bengkulu”. (Bengkulu: IAIN Bengkulu, 2019), 27.
Depdiknas. 2003. Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003. Jakarta:Depdiknas.
Emzir, (2014). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif & Kualitatif. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada
H. Hamzah, Perencanaan Pembelajaran, (Jakarta: Pt Bumi Aksara, 2016), 21.
H. Darmadi, Pengembangan Model dan Metode Pembelajaran Dalam Dinamika Belajar Siswa, (Yogyakarta: Cv Budu Utama, 2017), 175-180.
Ismail, Strategi Pembelajaran Agama Islam Berbasis Paikem Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif, Dan Menyenagkan, (Semarang: Rasail Media Group, 2009), 7-8.
Iqbal Hasan, Pokok-pokok Materi Statistik (Statistik Deskriptif), (Jakarta: Bumi Aksara, 2003), h.72.
Iyan Hayani, Metode Pembelajaran Abad 21, (Banten: Rumah Belajar Matematika Indonesia, 2019), 22.
Janawi, Metodologi Dan Pendekatan Pembelajaran, (Yogyakarta: Ombak Ikapi, 2013),69-70.
Kusnadi, Metode Pembelajaran Kolaboratif, (Universitas Mohammadiyah Tasikmalaya: Edu Publiser, 2018), 13.
Lina Purnama Sari, “Penerapan Metode Pembelajaraan Talking Stick Dalam penigkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SDN 54 Tahija Banda Aceh Tahun 2019”, Skripsi Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Darusalam Banda Aceh, Tahun 2019.
Manuaba, I. B. N., Kusmariyatni, N., & Wibawa, I. M. C. (2014). Pengaruh Metode Talking Stick terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD Negeri 1 Karangasem Tahun Pelajaran 2013/2014. MIMBAR PGSD Undiksha, 2(1).
M. Ngalim Purwanto, Djeniah Alim, Metodologi Pengajaran Bahasa Indonesia Di Sekolah Dasar, (Jakarta: Pt Rosda Jayaputra, 1997), 19.
Mohammad Fathurrohman, Belajar dan Pembelajaran Membantu Menigkatkan Mutu Pembelajaran Sesuai Standar Nasional, (Yogyakarta: Teras, 2012), 120.
Nining Marianigsih, Mistina Hidayati, Teori dan Praktik Berbasis Model Dan Metode Pembelajaran Menerangkan Inovasi Pembelajaran DI Kelas-Kelas Inspiratif, (Surakarta: Cv Kekata Group, 2018), 103-104.
Nining Mariyaningsih, Model Dan Metode Pembelajaran Menerapkan Inovasi Pembelajaran Di Kelas Inspiratif, (Surakarta: Cv Kekata Group, 2018), 104-105.
Noviasari, W. (2017). Penggunaan Metode Talking Stick Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VI SD Negeri Bumi Rahayu Tahun Pelajaran 2017/2018 (Doctoral dissertation, IAIN Metro).
Novitasari, R. P. (2021). Implementasi Metode Talking Stick Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V Min 6 Ponorogo tahun ajaran 2020/2021 (Doctoral dissertation, IAIN Ponorogo).
Pertiwi, A. (2014). Upaya Peningkatan Haisl Belajar Siswa pada Pelajaran Bahasa Indonesia Dengan Menggunakan Metode Talking Stick Di Kelas V Sd Negeri 107415 Tanjung Sari Batang Kuis Ta 2013/2014 (Doctoral dissertation, UNIMED).
Pianda, D. (2018). Kinerja guru: kompetensi guru, motivasi kerja dan kepemimpinan kepala sekolah. CV Jejak (Jejak Publisher).
Ratna Wilis Dahar, Teori-Teori Belajar dan Pembelajaran, (Pt Gelora Aksara Pratama: Erlangga, 2011), 118.
Rumiyati. (2021). Talking Stick Sebagai Upaya Peningkatan Kreativitas dan Hasil Belajar. Jawa Tengah: Nasya Expanding Management.
Sary,Yessy Nur Endah. (2018). Evaluasi Pendidikan. Yogyakarya: Deepublish
Sinta Diana Martaulina, Bahasa Indonesia Terapan, (Yogyakarta: Cv Budi Utama, 2018), 9.
Sitti Aminah, Bahasa Indonesia Untuk Perguruan Tinggi, (Banda Aceh: Lembaga Kita, 2020, 1.
Siti Nurjanah, “Pengaruh Impelementasi Metode Talking Stick Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih DI Mts Ungulan Ibnu Husain Surabaya”, (Surabaya: IAIN Sunan Ampel Surabaya, 2012), 14.
Sugiyono(2015). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.
Sumarna Surapranata, Analisis Validitas, Reliabilitas, dan Interpretasi Hasil Tes Implementasi Kurikulum 2004, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2009), hal. 53
Triwiyanto,Teguh. (2021). Pengantar Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Tukiran Taniredja Etall, Model-Model Pembelajaran Inovatif Dan Efektif, (Bandung: Alfabeta, 2013), 108.