Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPA (Studi Pada Siswa Kelas V SD Negeri 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone)

  • Andi Armelia Halifah Putri Universitas Negeri Makassar
  • Amir Pada Universitas Negeri Makassar
  • Andi Baharuddin UPT SD Negeri 216 Talungeng

Abstract

Penelitian ini adalah penlitian tindakan kelas. Permasalahan yang ada dalam penelitian ini adalah rendahnya motivasi belajar siswa kelas V. Masalah di dalam penelitian ini adalah apakah dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Games Tournament) mampu meningkatkan motivasi belajar IPA siswa kelas V SD Negeri 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone. Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi dan lembar angket. Teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan motivasi belajar siswa dari 68% pada siklus I menjadi 92% pada siklus II. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Games Tournament) mampu meningkatkan motivasi belajarsiswa kelas V di SD Negeri 216 Talungeng.

References

Arikunto, S., Suhardjono, & Supardi. 2021. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Emda, A. 2017. Kedudukan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran.Lantanida journal, Vol 5 No.2, 93-196.
http://dx.doi.org/10.22373/lj.v5i2.2838.

Harlia, T. S. S.2019. Penerapan Metode Speed Reading Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SD Negeri 11 Watampone Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone. Makassar : UNM Press.
Hikmah, M., Anwar, Y., & Hamid, R. 2019. Penerapan model pembelajaran team games tournament (TGT) terhadap motivasi dan hasil belajar peserta didik pada materi dunia hewan kelas X di SMA Unggul Negeri 8 Palembang. Jurnal Pembelajaran Biologi: Kajian Biologi dan Pembelajarannya, Vol 5 No 1, 46-55.
https://doi.org/10.36706/fpbio.v5i1.7049.

Nureni.ST.2022 Penerapan model quantum learning strategi tandur untuk meningkatkan motivasi belajar (studi pada mata pelajaran ipa siswa kelas V SD Negeri 191 Salampe Kecamatan Ponre Kabupaten Bone). Makassar : UNM Press.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru dan Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan.

Sudirman, & Haling, A. 2019. Mechanisms, problems, and strategies of teachers in implementing curriculum reform: a case study of Indonesian at elementary schools. 5–9.
https://doi.org/10.4108/eai.15-11-2019.2296282

Taniredja, T., Faridli E, M. Harmianto S. 2017. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Bandung: Alfabeta

Yuliawati, A. A. N. 2021. Penerapan model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) untuk meningkatkan motivasi belajar. Indonesian Journal of Educational Development, Vol. 2 No. 2, 356-364.
https://doi.org/10.5281/zenodo.5256868
Published
2023-12-11
Section
Articles